magnify
Facebook Twitter E-mail RSS
formats

Sistem Informasi Geografis Pemetaan Sekolah-Sekolah Di Kabupaten Bangka Barat Berbasis Web

Rinaldi Teknik Informatika ABSTRAKSI Sistem Informasi Geografis adalah sistem informasi yang digunakan untuk memasukkan, menyimpan, memanggil kembali, mengolah, menganalisa, dan menghasilkan data bereferensi geografis atau geospatial, untuk mendukung pengambilan keputusan dalam suatu perencanaan. Dengan menggunakan SIG maka diharapkan akan lebih mudah bagi para pengambil keputusan untuk mengetahui pemetaan sekolah yang ada di Kabupaten Bangka Barat.

(More)…

formats

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK PEMETAAN LETAK TEMPAT IBADAH DI KECAMATAN TOBOALI BERBASIS WEB

Novrianti Teknik Informatika STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG Jl. Jend. Sudirman, Selindung Lama, Pangkalpinang, Kepulauan Babel Abstrak Tempat Ibadah merupakan hal ini yang penting yang harus ada di setiap daerah. Sarana tempat peribadatan tersebut dibangun untuk memenuhi kebutuhan umat beragama dalam melaksanakan kewajiban beribadah kepada ALLAH SWT. Perkembangan teknologi computer telah menghadirkan system informasi spasial yang

(More)…

formats

APLIKASI LAPORAN PENGUKURAN PARAMETER TEKNIS DI LOKA MONITOR PANGKALPINANG

Agus Sukarno Teknik Informatika STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG Jl. Jend. Sudirman Selindung Lama Pangkalpinang Kepulauan Babel Email : sukarno.agus@gmail.com Abstract The purpose of research is to produce real work in providing solutions to the problems in the preparation of the activity measurement of technical parameters of radio frequencies that occur in Loka Monitor Pangkalpinang. The

(More)…