magnify
Facebook Twitter E-mail RSS
formats

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA INVENTARIS KANTOR PADA SMP NEGERI 6 PANGKALPINANG DENGAN MENGGUNAKAN METODELOGI BERORIENTASI OBYEK

Ressi Marfirani

Sistem Informasi STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG

Jl. Jend. Sudirman Selindung Lama Pangkalpinang Kepulauan Babel

email :res12.yahoo .com

Abstraksi

SMP NEGERI 6 PANGKAL PINANG merupakan salah satu Sekolah Negeri yang bergerak di bidang Pendidikan. Untuk menunjang operasional sekolah memiliki sejumlah perangkat keras yang biasanya terdiri dari komputer, printer, dan peralatan jaringan. Sistem pengelolaan data inventaris yang berjalan pada SMP NEGERI 6 PANGKALPINANG pada saat ini masih menggunakan Microsoft Excell untuk pendataan, dan menggunakan buku catatan untuk laporan perbaikan. Untuk itu dibutuhkan teknologi informasi dalam pembuatan laporan data inventaris, Hal ini mutlak harus dilakukan. SMP NEGERI 6 PANGKALPINANG membutuhkan aplikasi yang dapat digunakan untuk mengelelola data agar lebih terinventarisir, karena sistem informasi yang berjalan saat ini pada sekolah sering mengalami kendala. Banyaknya jumlah sekolah menjadi kendala karena membutuhkan waktu yang lama untuk pembuatan data inventaris. Tidak efisien dalam menggunakan komputer karena tidak didukung oleh aplikasi yang menunjang pembuatan laporan data inventaris. Perbaikan dan penggantian inventaris juga tidak tercatatat secara lengkap karena masih dilakukan secara manual.

Kata kunci: Object oriented analysis design , Sistem informasi pengelolaan data inventaris kantor, SMP N 6


Full text jurnal silahkan registrasi menjadi anggota

 


You must be logged in to post a comment.

Home Jurnal Mahasiswa SI RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA INVENTARIS KANTOR PADA SMP NEGERI 6 PANGKALPINANG DENGAN MENGGUNAKAN METODELOGI BERORIENTASI OBYEK