magnify
Facebook Twitter E-mail RSS
formats

APLIKASI KESISWAAN BERBASIS SMS GATEWAY DI POINT ENGLISH COURSE

Herman Yosep
Teknik Informatika STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG

Jl. Jend. Sudirman Selindung Lama Pangkalpinang Kepulauan Babel

email : herman.ysp86@yahoo.com

Abtraksi

SMS Gateway adalah sebuah aplikasi yang digunakan untuk menampilkan informasi dengan format sms yang telah ditentukan melalui media telekomunikasi. Penelitian ini dilakukan untuk melihat manfaat dari aplikasi SMS Gateway yang diterapkan di POINT English Course sebagai media penyedia informasi tentang kesiswaan, program dan evaluasi belajar. Bahasan utama dari penelitian ini adalah informasi yang tersedia pada Aplikasi SMS Gateway, yang terdiri dari : jadwal siswa, absensi siswa, nilai siswa, iuran siswa, evaluasi siswa dan informasi lainya. Penelitian ini menerapkan metode pengumpulan data dan pengembangan sistem. Hasil dari konsep aplikasi ini, orang tua dapat mengakses informasi dari POINT English Course tanpa harus datang ke tempat kursus, tetapi cukup dengan hanya mengirimkan SMS sesuiai dengan format SMS yang telah ditentukan, maka secara otomatis sms mereka akan direspon langsung oleh system Aplikasi SMS Gateway.
Kata Kunci: Telekomunikasi, Informasi, SMS, Aplikasi Berbasis SMS Gateway


Full text jurnal silahkan registrasi menjadi anggota

 


You must be logged in to post a comment.

Home Jurnal Mahasiswa TI APLIKASI KESISWAAN BERBASIS SMS GATEWAY DI POINT ENGLISH COURSE