magnify
Facebook Twitter E-mail RSS
formats

SISTEM UJIAN ONLINE BERBASIS ANDROID PADA SMK NEGERI 1 SIMPANGKATIS

Jumli
Teknik Informatika STMIK ATMA LUHUR PANGKALPINANG

Jl.Jend.Sudirman Selindung Lama Pangkalpinang Kepulauan Babel

email : jujum1993@gmail.com

Abstraksi

SMK Negeri 1 Simpangkatis adalah sekolah kejuruan pertama di kecamatan simpangkatis, sekolah ini memiliki jurusan multimedia, teknik mesin motor, teknik mesin mobil dan jaringan. Permasalahan yang ada pada SMK Negeri 1 Simpangkatis yaitu pelaksanaan yang masih bersifat manual dan pengolahan nilai memakan waktu yang lama. pembuatan sistem ujian online berbasis android dilakukan dengan menggunakan riset mendalam dan metodologi rekayasa ilmu komputer dengan forward engineering. Sistem ujian online berbasis android berupa aplikasi untuk memudahkan guru dan siswa dalam pelaksanaan ujian. Aplikasi dirancang menggunakan basis data Mysql, rancangan interface menggunakan Eclipse dan aplikasi ini di instal menggunakan smartphone android. Setelah adanya aplikasi ujian online, siswa maupun guru lebih mudah dalam pelaksanaan ujian online sehingga tidak memakan waktu yang lama dan mewujudkan SMK Negeri 1 Simpangkatis sebagai sekolah kejuruan yang modern.
Kata Kunci : Sistem Ujian Online, Android, Forward Engineering.


Full text jurnal silahkan registrasi menjadi anggota

 


You must be logged in to post a comment.

Home Jurnal Mahasiswa TI SISTEM UJIAN ONLINE BERBASIS ANDROID PADA SMK NEGERI 1 SIMPANGKATIS